Sidik. Co. Id. Rupat. Kamis 12 September 2024.Bhabinkamtibmas Polsek Rupat Bripka Irham dan Babinsa Desa Pangkalan Pinang bersama Tiga Pilar Babinsa Sersan Dua Beni N. melaksanakan kegiatan Sinergitas TNI-Polri dengan melakukan Sambang warga serta mengajak warga agar tetap bersama-sama menjaga keamanan serta ketertiban dan berhati-hati terhadap pelaku kejahatan baik secara langsung dan juga melalui media sosial.

Saat ini Kepolisian Polda Riau Dalam rangka Operasi Mantap Praja Lancang Kuning Pemilu Kada Serentak tahun 2024 melalui coolling system dalam berbagai bentuk Kegiatan Sambang warga di laksanakan di desa Pangkalan Pinang Kecamatan Rupat Kabupaten Bengkalis Polsek Rupat melalui Bhabinkamtibmas dan unsur Tiga Pilar Ada Kades seluruh unsur Desa dan Koramil 04 Rupat melalui Babinsa.

Bhabinkamtibmas Bripka Irham Menyampaikan Pesan Pesan
Kapolsek Rupat Iptu Zulkarnain Chan,S.E berharap
Terciptanya situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif diwilkum Polsek Rupat apalagi saat ini kita sudah memasuki tahapan Pilkada Serentak
Untuk itu mari bersama-sama kita menjaga Kamtibmas diwilayah dimana kita bertempat tinggal.

Sinergitas Tiga Pilar yakninya Pemerintahan Desa/Kelurahan, Bhabinkamtibmas dan Babinsa.
Untuk saling meningkatkan Komunikasi dan koordinasi demi terciptanya Proses Demokrasi yang sudah memasuki berbagai tahapan dalam Perhelatan Pemilu Kada Serentak.

Mari kita laksanakan pesta Demokrasi dengan suka cita, jauhkan perpecahan, berbeda pilihan hal yang biasa, jangan ada yang mencoba memecah belah dan tetap harus menjaga Persatuan dan Kesatuan.Ucap Bhabinkamtibmas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *